Selamat Datang di prodi Teknik Elektro

Profile Singkat

Program D3 dan D4 (Sarjana Terapan) Teknik Elektro adalah program pendidikan vokasi yang dirancang untuk menghasilkan lulusan yang tidak hanya memiliki pengetahuan teoretis yang solid tetapi juga keterampilan praktis dan aplikatif yang kuat untuk memenuhi kebutuhan industri dan sektor industri kelistrikan. Pendidikan D3/D4 memberikan fondasi yang kuat bagi siswa yang ingin memasuki dunia kerja langsung setelah pendidikan atau yang berencana untuk melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi di kemudian hari dengan komposisi kurikulum knowledge (30%) dan skill (70%)

Peluang Kerja Lulusan Teknik Elektro

INDUSTRI LISTRIK

TELEKOMUNIKASI

MANUFAKTUR ELEKTRONIK

OTOMOTIF

MKU

Elektronika I

Fisika Terapan

Matematika Terapan I

Rangkaian Listrik I

Teknik Instrumentasi

Teknik Komputer Dasar

  Prakt. Pengenalan Alat Ukur

Prakt. Elektronika I

Kewarganegaraan

Bahasa Indonesia

Elektronika II

Matematika Terapan II

Rangkaian Listrik II

Teknik Digital

Pemrograman Komputer

Teknik Telekomunikasi

Jaringan Komputer

Matematika Terapan III

Mikroprosesor

Teknik Instalasi Listrik

Teknik Kendali

Teknik Tenaga Listrik

Bahasa Inggris Teknik

Etika Profesi

Elektronika Terpadu

Instrumentasi Elektronika

Statistik & Probabilitas

Prakt. Mikroprosesor

Prak.Teknik Kendali

Elektronika Daya

Transformator

Distribusi & Proteksi Tenaga Listrik

Prak.Distribusi & ProteksiTenaga Listrik

Prakt. Elektronika Daya

Prakt. Elektronika Daya

Antarmuka

Elektronika Industri

Sistem Tertanam

Prakt. Sistem Tertanam

Prakt. Elektronika Industri

Antena & Perambatan Gelombang

Gelombang Mikro & Frekwensi Tinggi

Penyambungan & Jaringan Telekomunikasi

Prakt. Antena & Gelombang Mikro

Prakt. Penyambungan & Jaringan

Perancangan Jaringan Komputer

Perancangan Jaringan Komputer

Sistem Operasi Jaringan

Prakt. Perancangan Jaringan Komputer

Manajemen Jaringan Komputer

Mesin-mesin Arus Searah

Mesin-mesin Induksi

Mesin-mesin Serempak

Pengaturan Mesin-mesin Listrik

Prakt. Aplikasi Komputer

Prakt. Mesin-mesin Listrik

Prakt. Pengaturan Mesin-Mesin Listrik

Instrumentasi Industri

Sistem Cerdas

Mekatronika

Sistem Kendali Sequensial

Prakt. Sistem Kendali Sequensial

Prakt. Mekatronika

Elektronika Komunikasi

Modulasi & Pendjitalan

Komunikasi Moderen

Teknik Transmisi

Prakt. Elektronika Komunikasi

Prakt. Modulasi & Transmisi

Keamanan Jaringan Komputer

Komunikasi Data

Pemrograman Jaringan

Teknologi Nirkabel

Prakt. Pemrograman Jaringan

Prakt. Komunikasi Nirkabel

 

Kewirausahan

Kerja Praktek

Proyek Akhir

Kesehatan,Keselamatan Kerja & Lingkungan